Strategi Program Kencleng Upaya Memberikan Edukasi Kepada Anak-Anak untuk Gemar Bersedekah di BAZNAS Kota Denpasar

  • Kusjuniati Kusjuniati STAI Denpasar Bali
Keywords: sedekah, kencleng

Abstract

Baznas Kota Denpasar memiliki berbagai upaya dalam melakukan penghimpunan dananya seperti penghimpunan dana melalui system transfer bank, penerimaan secara langsung tunai ke kantor Baznas dan berbagai UPZ yang yang telah dibentuk oleh Baznas kota Denpasar juga dengan menggunakan sistem kencleng yang didistribusikan ke sekolah-sekolah islam di kota Denpasar seperti MI, MTS, MA dan SMK Islam dan TPQ lainnya. Program sistem kencleng diutamakan untuk anak-anak yang bersekolah di sekolah-sekolah islam tersebut dalam rangka untuk mendidik anak-anak berinfak dan bersedekah untuk sesamanya yang membutuhkan.
Program kencleng ini bertujuan untuk mendidik anak-anak belajar berinfaq dan sedekah sejak usia dini. Selain itu, dengan adanya program ini mengajarkan anak-anak agar memiliki rasa peduli terhadap orang lain, belajar ikhlas dan bisa mengatur keuangannya.

References

[1] Arifin, M. 1996. Ilmu Pendidikan Islam (Suatu Tinjauan Teoritis dan Praktis Berdasarkan Pendekatan Inter-Displiner). Jakarta : Bumi Aksara.
[2] Azwar, Saifudin. 2003. Metode Penelitian. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.
[3] Departemen Agama RI. 2002. Al-Qur’an dan Terjemah. Surabaya : Terbit Terang.
[4] Depdikbud. 1989. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta : Balai Pustaka.
[5] Hafihuddin, Didin. 2002. Panduan Praktis Tentang Zakat, Infaq dan sedekah. Jakarta : Gema Insani.
[6] Himawan, Candra, dan Neti Suriana. 2013. Sedekah : Hidup Berkah Rezeki Melimpah. Yogyakarta : Galangpress Publisher.
[7] Meleong, Lexy J. 2000. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung : Remaja Rosdakarya.
[8] Wawancara Sudirman, Manager Operasional Baznas Kota Denpasar, Juli 2021
[9] Wibisono, Yusuf. 2015. Mengelola Zakat Indonesia. Jakarta : Kencana,
[10] https://kumparan.com/berita-hari-ini/pengertian-amanah-dan-contohnya-dalam-ajaran-islam-1vNVzmNEVM0/1, akses 3 Nopember 2021
[11] https://www.merdeka.com/jateng/perbedaan-tujuan-dan-manfaat-ketahui-contohnya-kln.html
Published
2021-12-10
How to Cite
Kusjuniati, K. (2021). Strategi Program Kencleng Upaya Memberikan Edukasi Kepada Anak-Anak untuk Gemar Bersedekah di BAZNAS Kota Denpasar. Widya Balina, 6(2), 188 - 199. https://doi.org/10.53958/wb.v6i12.98

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>